*Hari Bhayangkara ke-76 Polda Kalimantan Barat Gelar Kejuaraan Bulu Tangkis*

 


*Meriahkan Hari Bhayangkara ke-76, Polda Kalbar Gelar Lomba Bulu Tangkis*


PONTIANAK, KALBAR - Kepolisian daerah Kalimantan Barat (Polda Kalbar) menggelar kejuaraan Bulutangkis  Kapolda Cup Kalbar 2022, sebagai rangkaian peringatan Hari Bhayangkara ke-76.


Kapolda Cup Kalbar berlangsung di GOR Pangsuma Jl. Jenderal Ahmad Yani, Benua Melayu Darat, Kec. Pontianak Selatan, Kota Pontianak Kalbar, jum'at(24,6,2022).


Peserta yang mengikuti kejuaraan Bulutangkis Kapolda Cup Kalbar 2022 ini diikuti Satker satker Polda Kalbar dan Polres Jajaran.


Dalam Kejuaran Bulutangkis Kapolda Cup, Juara 1 di menangkan Oleh Polresta Pontianak, Juara 2 dimenangkan Oleh Polres Kapuas Hulu, Juara 3 di menangkan oleh Gabungan Intel dan Sdm Polda Kalbar dan Juara 4 di menangkan Oleh Polres Sambas. Piala Bergilir Saat ini berada di Polresta yang memenangkan Juara 1.



Salam Hormat kami

Humas Polda Kalbar


Wassalammualaikum Wr.Wb


Kombes Pol Jansen Avitus Panjaitan, S.I.K., M.H.

Kabidhumas Polda Kalbar


Email: bidhumaspoldakb@gmail.com

Twitter : @BidhumasKalbar

FB : Bidhumas Polda Kalbar

IG : @pnc_poldakalbar

YouTube : PNC_PoldaKalbari

Komentar

Postingan populer dari blog ini

*Wakapolda Kalbar Pimpin Upacara Tabur Bunga, Peringati Hari Bhayangkara Ke 76*

Kapolri Harap Rumah Kebangsaan Jadi Wadah untuk Jaga Persatuan dan Kesatuan Indonesia

*NGOPI PRESISI (NGOBROL PENUH INSPIRASI) KAPOLRES KAYONG UTARA DENGAN BAWASLU KAB. KAYONG UTARA.*